Pertandingan uji coba Tim Nasional U-23 Indonesia melawan timnas U-23 Thailand di Stadion Pakansari, Cibinong, Jawa Barat, Ahad (3/6), hingga peluit terakhir berakhir imbang dengan skor 0-0.
Dalam laga tersebut, pelatih Timnas U-23 Indonesia Luis Milla melakukan rotasi pemain dengan hanya mempertahankan lima pemain yang sama dengan laga uji coba pertama pada Kamis (31/5) di Jakarta.
Sumber: republika